Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Kantor sewa di Surabaya

Kantor Sewa di Surabaya merupakan fasilitas yang didesain berdasarkan kebutuhan akan ruang kerja bidang administratif yang diperlukan seiring dengan berkembangnya perekonomian. Kantor pada jaman sekarang telah berubah dengan adanya fenomena coworking space dan generasi milenial, yang secara tidak langsung harus merubah image kantor yang “lama”. Proyek kantor sewa ini berusaha untuk menggabungkan desain gedung kantor yang lama, yang umumnya berupa ruang yang fleksibel dengan dinding semi permanen, dan juga kantor bagi para milenial yang mendukung perusahaan startup dan juga kegiatan komunal. Pendalaman yang akan digunakan pada kantor ini adalah pendalaman pencahayaan alami dengan sistem pencahayaan Anidolic yang dapat membantu menerangi bagian ruang kantor yang jauh dari bukaan jendela, sehingga secara tidak langsung juga mengurangi beban penggunaan listrik pada lampu. Secara desain keseluruhan, kantor ini akan menghubungkan kantor model “lama” dengan kantor milenial secara vertikal, dimana fungsi retail juga akan ditambahkan untuk melengkapi fungsi kantor ini.

Creator(s)
  • (22415037) ERICK ANGGORO
Contributor(s)
  • Bisatya Widadya Maer → Advisor 1
  • Lilianny Sigit Arifin → Advisor 2
  • Aris Budhiyanto, S.T., M.Sc. → Advisor 3
  • Christine Wonoseputro → Examination Committee 1
  • Benny Poerbantanoe → Examination Committee 2
  • Feny Elsiana S.T., M.T. → Examination Committee 3
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2019
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 06023908/ARS/2019; Erick Anggoro (22415037)
Subject(s)
  • OFFICE BUILDINGS--DESIGN AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject