Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Fasilitas pendidikan bagi disabiitas tuna rungu dan tuna wicara di Surabaya

Fasilitas Pendidikan Disabilitas bagi Tuna Rungu dan Tuna Wicara merupakan projek Pendidikan dengan jenis pendidikan SMK di mana materi yang akan disampaikan banyak beruhubungan dengan kerajinan tangan yang dibutuhkan untuk bekerja di masyarakat luas. Fasilitas yang disediakan sesuai dengan standard kebutuhan ruang bagi siswa dengan jenis disabilitas Tuna Rungu dan Tuna Wicara. Selain itu pada outdoor disediakan fasilitas yang memenuhi secara psikologis bagi siswa disabilitas tuna rungu dan tuna wicara. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan karakter ruang di mana penerapan bentuk kelas, pemilihan material dan arah hadap ruang disesuaikan dengan kebutuhan siswa. Sehingga bangunan ini diharapkan dapat mendukung dan memenuhi kegiatan belajar siswa, baik dibidang ilmu pengetahuan dan pembangunan mental.

Creator(s)
  • (22415121) ELLYZABETH VALENCIA
Contributor(s)
  • Riduan Sukardi → Advisor 1
  • Christina Eviutami Mediastica S.T., PH.D. → Advisor 2
  • Irwan Santoso → Advisor 3
  • Timoticin Kwanda → Examination Committee 1
  • Joyce M.Laurens → Examination Committee 2
  • Andhi Wijaya → Examination Committee 3
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2019
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 01023967/ARS/2019; Ellyzabeth Valencia (22415121)
Subject(s)
  • SCHOOL BUILDINGS--DESIGNS AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject