Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Re-desain ruang serbaguna dan restoran Hotel Santika di Gresik

Kota Gresik adalah salah satu kota yang memiliki banyak budaya setempat tetapi dengan berjalannya waktu budaya- budaya tersebut mulai hilang hingga generasi sekarang tidak mengenali budaya Gresik, pengunjung maupun masyarakat Gresik itu sendiri. Hotel adalah salah satu bangunan komersial yang sedang berkembang pesat pada jaman ini. Pada tahun 2019 ini, group property Icon Land membangun beberapa bangunan komersial, salah satunya adalah sebuah hotel. Bangunan komersial adalah salah tempat yang sangat bagus untuk memperkenalkan suatu hal yang baru kepada pengunjung. Dengan melihat permasalahan yang ada di Gresik dan potensi yang ada pada bangunan komersial, penulis ingin mendesain interior Ruang Serbaguna dan Restoran hotel dengan konsep kota setempat, yaitu kota Gresik. Belum pernah ada hotel dengan konsep interior dengan budaya kota setempat.
Desain ini bertujuan untuk memperkenalkan budaya Kota Gresik kepada masyarakat setempat maupun masyarakat kota lain. Budaya yang diambil akan diaplikasikan kedalam desain dari elemen pembentuk ruang dan elemen pengisi ruang pada Ruang Serbaguna dan Restoran hotel.

Creator(s)
  • (41415084) MADELEINE CHRISTIE
Contributor(s)
  • Hedy Constancia Indrani → Advisor 1
  • Poppy Firtawentyna → Advisor 2
  • Adi Santosa → Examination Committee 1
  • Grace Setiati → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2019
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 00021813/DIN/2019; Madeleine Christie (41415084)
Subject(s)
  • HOTELS--DECORATION
  • INTERIOR DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject