Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Efektifitas komunikasi dalam proses sales call Gunawangsa Hotel MERR Surabaya

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas komunikasi dalam proses sales call Gunawangsa Hotel MERR Surabaya. Proses sales call dilaksanakan oleh 4 orang sales people dari sales and marketing department. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Sampel yang digunakan sejumlah 66 klien Gunawangsa Hotel MERR Surabaya yang terkena terpaan kegiatan sales call pada bulan Agustus sampai bulan Oktober tahun 2019. Teknik penarikan sampel pada penelitian ini adalah menggunakan teknik simple random sampling. Metode analisis yang digunakan adalah teknik statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa efektifitas komunikasi dalam proses sales call Gunawangsa Hotel MERR Surabaya berada pada tingkat efektif.

Creator(s)
  • (51415094) SATYADI LUKITO
Contributor(s)
  • Felicia Goenawan → Advisor 1
  • Vita Monica → Advisor 2
  • Dr.,Drs. OTTO BAMBANG WAHYUDI, M.Si.,MM. → Examination Committee 1
  • Titi Nur Vidyarini, S.Sos., M.Comms. → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2019
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 10011540/KOM/2020; Satyadi Lukito (51415094)
Subject(s)
  • COMMUNICATION IN MARKETING
  • COMMUNICATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject