Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh indikator makroekonomi terhadap foreign direct investment di Indonesia

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan adanya pengaruh indikator makro ekonomi dan belanja infrastruktur terhadap foreign direct investment di Indoneisa periode 1981-2018. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini adalah variabel makroekonomi yang meliputi GDP, inflasi, suku bunga, nilai tukar, dan debt to GDP rasio periode 1981-2018. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi berganda dan kointegrasi. Hasil analisis ini menunjukkan bahwa GDP, suku bunga, nilai tukar, dan debt to GDP rasio berpengaruh FDI.

Creator(s)
  • (D21170032) Allesandro Gabrielle Wijaya
Contributor(s)
  • Zeplin Jiwa Husada Tarigan → Advisor 1
  • Dewi Astuti → Advisor 2
  • Sautma Ronni Basana → Examination Committee 1
  • Adwin Surja Atmadja → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s2 – Graduate Thesis
Sub Category
Tesis/Theses
Source
Tesis No. 03020249/MM/2020; Allesandro Gabrielle Wijaya (D21170032)
Subject(s)
  • INVESTMENT, FOREIGN
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject