Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Panti wredha di Surabaya

Peningkatan jumlah populasi lansia secara nasional dan regional memberikan dampak dimana
perlu adanya respon dalam menangani penuaan penduduk. Sehingga perlu adanya fasilitas di mana
kualitas kesehatan lansia dapat terjaga dan adanya penyediaan lingkungan yang baik secara
fisik,psikologi dan sosial dengan mempertimbangkan keterbatasan lansa dalam melakukan aktivitas.
Surabaya merupakan salah satu kota di Indonesia yang memiliki angka populasi lansia yang cukup
tinggi dan memiliki peluang yang cukup besar dalam menyandang predikat kota ramah lansia. Namun
kurangnya fasilitas yang memadai bagi lansia menjadi tantangan bagi kota Surabaya. Oleh karena itu,
perancangan arsitektur Panti Wredha di Surabaya ini didasarkan pada perilaku lansia dimana
ketenangan dalam beraktivitas, beristirahat, bersirkulasi dan berinteraksi menjadi konsep utama desain.
Sehingga bangunan menjadi wadah yang dapat mengatasi keterbatasan pada lansia dan memberikan
lingkungan yang tenang bagi fisik, psikologi dan sosial lansia.

Creator(s)
  • (22416029) MARIA DEWI ROSARY
Contributor(s)
  • Handinoto → Advisor 1
  • Frans Soehartono → Advisor 3
  • Joyce M.Laurens → Advisor 2
  • Lilianny Sigit Arifin → Examination Committee 1
  • Samuel Hartono → Examination Committee 2
  • Silvyana Putri S.S, S.T., M.Eng → Examination Committee 3
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 01024049/ARS/2020; Maria Dewi Rosary (22416029)
Subject(s)
  • OLD AGE HOMES--DESIGN AND CONSTRUCTION
  • OLDER PEOPLE--DWELLINGS--DESIGNS AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject