Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Re-desain interior exhibition area Museum Sepuluh Nopember Surabaya sebagai sarana edukasi dan rekreasi

Museum Sepuluh Nopember Surabaya merupakan fasilitas untuk meneruskan dan mengenang Pertempuran Surabaya. Namun sayangnya museum ini masih kurang diminati oleh masyarakat dikarenakan penyampaian informasi dari museum kurang interaktif dan menarik. Maka dari itu redesain interior Museum 10 Nopember Surabaya sangatlah penting guna melestarikan sejarah Indonesia dan meningkatkan rasa patriotisme dan cinta tanah air pada masyarakat. Metode perancangan yang digunakan pada perancangan ini metode design thinking dengan tahapan understand, observe, point of view, ideate, prototype,test dan implementation. Perancangan ulang ini menerapkan desain yang modern, interaktif, menerapkan sensorik ruang melalui 4 indra manusia dan teknologi. Dengan adanya perancangan ini, masyarakat dapat mengenang, mengerti, merasakan secara mendalam tentang sejarah bangsa mereka serta dapat menjadikan museum ini wadah untuk meneruskan sejarah bangsa dan meneruskan jiwa patriotisme bangsa
Indonesia.

Creator(s)
  • (41416014) REGINA CAPRIOLLA
Contributor(s)
  • MOCH TAUFAN RIZQI, S.Sn. → Advisor and Examination Committee
  • Adi Santosa → Examination Committee 1
  • CELINE JUNIKA → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 00021901/DIN/2020; Regina Capriolla (41416014)
Subject(s)
  • ART MUSEUMS--DECORATION
  • DECORATION AND ORNAMENT--MUSEUMS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject