Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Redesain interior restoran Dapoer Kayoe di Jember

Restoran menjadi salah satu destinasi masyarakat untuk berkumpul sambil menikmati makanan. Restoran Dapoer Kayoe menyajikan makanan khas Sunda dan memberikan warna baru dalam bisnis restoran di Jember. Desain interior restoran saat ini belum mendukung suasana budaya Sunda. Oleh karena itu perlu adanya redesain interior restoran yang bertujuan untuk membuat Restoran Dapoer Kayoe menarik dan nyaman dengan adanya sentuhan budaya Sunda, sekaligus sebagai sarana edukasi bagi masyarakat tentang kebudayaan Sunda. Metode perancangan menggunakan Design Thinking yang terdiri atas 10 tahapan agar dapat menjawab permasalahan restoran sehingga dapat menjadi solusi untuk menarik masyarakat.

Creator(s)
  • (41416088) CALLISTA ZELLY WIJAYA
Contributor(s)
  • Hedy Constancia Indrani → Advisor and Examination Committee
  • David Tan Kayogi, S.T., HDII. → Advisor 2
  • Lintu Tulistyantoro → Examination Committee 2
  • Lucky Basuki → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 00021948/DIN/2020; Callista Zelly Wijaya (41416088)
Subject(s)
  • INTERIOR DECORATION
  • RESTAURANTS--DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject