Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh personality trait terhadap socially responsible investment di kalangan investor Surabaya

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Personality Traits (extraversion, agreeableness, conscientiousness, neuriticism, dan openness) terhadap Socially Responsible Investment (SRI). Sampel dari penelitian ini merupakan 100 investor Surabaya di Surabaya yang memenuhi kriteria. Data yang dikumpulkan untuk penelitian ini menggunakan kesioner melalui google form. Analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisa Partial Least Square-Structural Equation Modelling (PLS-SEM) dengan dibantu program aplikasi SmartPLS. Hasil penelitian ini menunjukkan variabel extraversion dan conscientiousness tidak berpengaruh signifikan terhadap SRI. Sementara itu variabel agreeableness, neuriticism, dan openness berpengaruh signifikan terhadap SRI.

Creator(s)
  • (37416043) DEVINE ALEXANDER
Contributor(s)
  • Evelyn S.E., MSA → Advisor 1
  • Dewi Astuti → Examination Committee 1
  • Mariana Ing Malelak → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 37010622/MAN/2020; Devine Alexander (37416043)
Subject(s)
  • INVESTMENTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject