Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan brand guideline untuk Bakmi Gili

Perancangan ini dilakukan untuk membantu Bakmi Gili mendapatkan konsistensi brand agar dapat melebarkan usahanya ke seluruh Indonesia. Bakmi Gili memiliki perbedaan antara cabang satu dan yang lain, terutama dari segi branding dan promosi. Sehingga, dibutuhkan sebuah buku Brand Guideline yang mengatur dan membantu agar Bakmi Gili menjadi lebih konsisten. Metode analisis data yang digunakan dalam perancangan ini adalah metode SWOT dengan pendekatan observasi dan wawancara, hal ini bertujuan untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan Bakmi Gili serta pesaing-pesaingnya. Hasil perancangan ini meliputi sebuah buku yang mengatur mengenai detail-detail (mulai dari sejarah, logo, aturan warna, foto, dsb) dari Bakmi Gili sesuai dengan target audience.

Creator(s)
  • (42416094) TIFFANNY ANGELINE
Contributor(s)
  • Deddi Duto Hartanto → Advisor 1
  • Merry Sylvia, S.Sn → Advisor 2
  • Maria Nala Damajanti → Examination Committee 1
  • Cindy Muljosumarto S.Sn, M.D. → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Promosi Produk
Source
Promosi Produk No. 00023507/DKV/2020; Tiffanny Angeline (42416094)
Subject(s)
  • ADVERTISING
  • GRAPHIC ARTS
  • VISUAL COMMUNICATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject