Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Arena pacuan kuda dan fasilitasnya di Surabaya

Proyek Arena Pacuan Kuda di Surabaya ini timbul sebagai jawaban atas
tuntutan lingkup kegiatan pacuan yang kompleks, yang didalamnya melibatkan
berbagai macam aktivitas seperti joki, penonton, anggota, pengelola dan kuda.
Dalam perancangannya dilakukan dengan membagi tiap fasilitas sesuai dengan
lingkup kegiatan yang direncanakan yaitu penginapan untuk atlit, stable untuk
kandang, clubhouse untuk penggemar dan anggota serta tribun sebagai pusat
berkumpulnya dari masing-masing fasilitas yang kompleks dengan arena sebagai
pusat orientasinya. Pembagian yang dimaksud didasarkan pada teritori, masing-masing
fasilitas memiliki teritori tersendiri tetapi saling berhubungan antara satu
fasilitas dengan fasilitas lainnya.

Creator(s)
  • (22400013) ALBERT SURYA PUTRA S
Contributor(s)
  • Markus Ignatio Aditjipto → Advisor 1
  • Wanda Widigdo Canadarma → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2004
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 01132212/ARS/2004; Albert Surya Putra Soegianto (22400013)
Subject(s)
  • HORSE RACING-BUILDING-DESIGNS AND PLANS
  • RACETRACKS (HORSE RACING)
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject