Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan media interaktif dan promosi brand "Homu Creative Kitchen"

Ibu-ibu rumah tangga sering mengalami kekhawatiran dalam menentukan menu hidangan bagi keluarganya, terutama buat yang belum terlalu paham dengan aktivitas di dapur. Mereka cenderung untuk lebih sering membeli makanan diluar, dimana hal tersebut lebih tidak sehat dan menghabiskan uang yang jauh lebih banyak. Oleh karena itu, lebih baik untuk membuat suatu media interaktif dengan membawakan tema homemade cullinary bagi ibu-ibu rumah tangga untuk setidaknya membantu menentukan suatu menu hidangan yang sebelumnya sedang mengalami dilema akan apa yang harus mereka masak, dengan objektif bagi mereka untuk mengurangi membeli masakan luar. Hal ini juga bertujuan agar mereka tetap bisa terus produktif di dalam rumah tangga masing-masing dengan metode dan cara yang kreatif, unik dan menambahkan experience yang menyenangkan bagi keluarga.

Creator(s)
  • (E12170083) MICHELLE ANGELICA WIJAYA
Contributor(s)
  • Deddi Duto Hartanto → Advisor 1
  • Merry Sylvia, S.Sn → Advisor 2
  • Andrian Dektisa Hagijanto → Examination Committee 1
  • Ani Wijayanti Suhartono → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2021
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Media Interaktif
Source
Media Interaktif No. 00023656/DKV/2021; Michelle Angelica Wijaya (E12170083)
Subject(s)
  • ADVERTISING
  • INTERACTIVE MULTIMEDIA--DESIGN
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject