Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Peracangan media interaktif pengenalan lobby gedung Q UK Petra berupa virtual walkthorugh

Di masa pandemi covid –19 ini banyak masyarakat harus berdiam diri di rumah untuk menekan angka panyebaran virus tersebut, hal itu tidak memandang segala profesi, termasuk mahasiswa. Mahasiswa yang seharusnya berada di kampus untuk menjalankan proses belajar mengajar, sekarang harus melakukan proses belajar mengajar secara daring. Telah berlalu kurang lebih 1 tahun corona telah ada sejak kasus pertama di Indonesia dan penjalanan protokol PSBB, yang berarti sudah berjalan 1 tahun ajaran di mana telah masuk mahasiswa-mahasiswa baru yang akan memulai kehidupan baru di UK Petra, oleh karena itu dalam perancangan ini ditujukan untuk para mahasiswa baru sebagai sarana dalam pengenalan gedung fisik UK Petra dengan menggunakan media interaktif berupa virtual walkthrough dengan tujuan agar mahasiswa baru dapat menyiapkan diri apabila sewaktu saat akan terdapat perubahan proses belajar mengajar yang awalnya daring menjadi di gedung kampus.

Creator(s)
  • (E12170042) LEONARD ADIWENA AGUSTONO
Contributor(s)
  • Erandaru → Advisor 1
  • JACKY CAHYADI, S.Sn. → Advisor 2
  • Daniel Kurniawan, S.Sn., M.Med.Com → Examination Committee 1
  • Cindy Muljosumarto S.Sn, M.D. → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2021
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Media Interaktif
Source
Media Interaktif No. 00023638/DKV/2021; Leonard Adiwena Agustono (E12170042)
Subject(s)
  • GRAPHIC ARTS
  • INTERACTIVE MULTIMEDIA--DESIGN
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject