Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

The Integration of vernacular values into the educational framework of contemporary design

Ilmu pengetahuan yang berkembang pada masa pertama kali pendidikan tinggi di Indonesia terbentuk pada permulaan awal ke-20, dimana pada masa itu Indonesia masih di bawah penjajahan Belanda. Pada masa awalnya pendidikan arsitektur di Indonesia berorientasi pada sistem pendidikan arsitektur di Eropa karena para
pendidik pada masa itu mempunyai latar belakang tradisi Eropa. Tentu saja bahwa cara berfikir para arsitek
generasi pertama Indonesia sangat dipengaruhi perkembangan arsitektur Barat, tetapi pada akhir abad ke-20
sudah saatnya untuk mencari sesuatu perspektif yang seimbang dengan peninggalan budaya kita. Walaupun
tradisi pendidikan arsitektur berasal dari Eropa dan berkembang ke Indonesia lewat penjajahan Belanda tetapi
harus kita sesuaikan dengan perkembangan masa kini.

Creator(s)
  • KRISPRANTONO
Contributor(s)
-
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2003
Language
English
Category
jou – Journal
Sub Category
-
Source
Dimensi Teknik Arsitektur Vol. 31, No. 1, Juli 2003: 9-12; Krisprantono (NA00000025)
Subject(s)
  • ARCHITECTURE--STUDY AND TEACHING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject