Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh cost leadership dan differentiation terhadap sustainable financial performance (studi kasus terhadap perusahaan go public di Asia Tenggara)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh strategi cost leadership dan differentiation terhadap sustainable financial performance. Sustainable financial performance menunjukkan bahwa nilai superior perusahaan saat ini dapat dicapai di periode mendatang dan tidak hanya secara kontemporer. Penelitian dilakukan pada 395 perusahaan go public di Asia Tenggara pada tahun 2017-2020 dengan pengolahan structural equation model. Hasil menunjukkan bahwa strategi cost leadership tidak berpengaruh dan strategi differentiation berpengaruh positif terhadap sustainable financial performance. Peran inovasi penting dalam mencapai keberlanjutan, sehingga inovasi dilibatkan sebagai variabel moderasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa inovasi dapat memoderasi kedua strategi dengan sustainable financial performance. Namun strategi differentiation menunjukkan pengaruh yang superior dibanding strategi cost leadership dalam mencapai sustainable financial performance.

Creator(s)
  • (D21200050) Ellice Josephine Ongkodjodjo
Contributor(s)
  • Juniarti → Advisor 1
  • Josua Tarigan → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2022
Language
Indonesian
Category
s2 – Graduate Thesis
Sub Category
Tesis/Theses
Source
Tesis No. 03020322/MM/2022; Ellice Josephine Ongkodjodjo (D21200050)
Subject(s)
  • CORPORATIONS--FINANCE
  • COST EFFECTIVENESS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject