Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pusat penelitian mikrobiologi di Surabaya

Pusat Penelitian Mikrobiologi di Surabaya ini merupakan suatu institusi pemerintah yang berdiri di bawah lingkup Departemen Kesehatan. Proyek ini bertujuan untuk membantu perkembangan dunia kedokteran khususnya untuk menemukan pengobatan bagi berbagai macam penyakit baru. Fasilitas yang tersedia antara lain : fasilitas penelitian, fasilitas administrasi, fasilitas penunjang, fasilitas kantor peneliti dan fasilitas servis. Sesuai dengan fungsi utamanya, bangunan dirancang dengan menitikberatkan pada desain laboratorium-laboratorium
penelitian dengan pendalaman di bidang teknologi sains. Perancangan bangunan ditekankan pada usaha untuk menciptakan kenyamanan bagi para peneliti dengan menghadirkan kesan natural.

Creator(s)
  • (22499084) LIANAWATI
Contributor(s)
  • Jimmy Nurdi Kusuma Priatman → Advisor 1
  • Achmad Archajadi → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2003
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 2071/ARS/54/2003; Lianawati (22499084)
Subject(s)
  • MICROBIOLOGICAL RESEARCH
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject