Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan kampanye sosial dan media promosi untuk mengurangi dampak insecurity melalui merchandise

Media sosial menjadi suatu platform yang bisa membentuk konstruksi sosial secara tidak langsung kepada masyarakat seperti halnya standarisasi. Perbandingan sosial yang terjadi pada media sosial menyebabkan krisis kepercayaan diri dan dapat menyebabkan insecurity terutama body image insecurity. Implementasi afirmasi dan kebiasaan positif dapat diterapkan melalui media merchandise. Visualisasi merchandise disesuaikan dengan target audiens menggunakan tipografi dan ilustrasi yang menarik. Merchandise dikomunikasikan pendekatan kampanye sosial yang dilakukan di media sosial. Target audiens dari perancangan kampanye sosial dan media promosi untuk mengurangi dampak insecurity ini adalah perempuan usia 17-25 tahun yang mengalami body image insecurity. Metode perancangan dilakukan melalui cara pandang kualitatif untuk mencari data primer dan sekunder dan menggunakan metode analisis deskriptif dan analisis 5W+1H. Tujuan dari perancangan ini adalah memberikan sarana dan mengedukasi target audiens untuk fokus pada hal-hal positif sehingga dapat mendapatkan kepercayaan diri.

Creator(s)
  • (E12180200) LEVINA CHRISA ANJANI SETIAWAN
Contributor(s)
  • Listia → Advisor 1
  • Rika Febriani → Advisor 2
  • Anang Tri Wahyudi → Examination Committee 1
  • Heru Dwi Waluyanto → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2022
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Kampanye Sosial
Source
Kampanye Sosial No. 00023865/DKV/2022; Levina Chrisa Anjani Setiawan (E12180200)
Subject(s)
  • ADVERTISING CAMPAIGNS
  • GRAPHIC ARTS
  • VISUAL COMMUNICATION
  • SOCIAL MEDIA--MORAL AND ETHICAL ASPECTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject