Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Aplikasi fuzzy expert system dengan metode forward chaining untuk merekomendasikan program studi berdasarkan minat calon mahasiswa di Universitas Kristen Petra

Tes minat dan kepribadian diri di Universitas Kristen Petra (UKP) selama ini masih menggunakan kertas dan melakukan perhitungan secara manual.
Metode dalam pengolahan fuzzy expert system menggunakan metode Fuzzy logic. Metode lain adalah forward chaining.
Hasil dari skripsi ini akan berupa fuzzy expert system untuk membantu pegawai PKPP dalam melakukan pengolahan data tes minat dan kepribadian diri. Selain fuzzy expert system, hasil dari skripsi ini adalah sistem rekomendasi agar dapat membantu calon mahasiswa dalam mengetahui minat diri, serta mendapatkan rekomendasi program/ Program Studi berdasarkan minat calon mahasiswa.

Creator(s)
  • (C14180177) NATTAYAVANI SONIA
Contributor(s)
  • Rolly Intan → Advisor 1
  • Pratiwi Anjarsari, S.Psi., M.Psi., Psikolog. → Advisor 2
  • Gregorius Satiabudhi → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2023
Language
English
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 02022261/INF/2023; Nattayavani Sonia (C14180177)
Subject(s)
  • ARTIFICIAL INTELLIGENCE
  • COMPUTATIONAL INTELLIGENCE
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject