Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan interior galeri grafis digital di Surabaya

Galeri grafis digital di surabaya ini merupakan fasilitas ruang budaya
yang bersifat informatif dan rekreatif. Karya seni yang dihasilkan dengan
dukungan perangkat teknologi, dapat memberikan inspirasi bagi masyarakat pada
umumnya. Biaya operasional adalah pokok permasalahan dari sebuah galeri, maka
untuk mengatasi biaya operasional galeri, terdapat kantor yang selain mungurus
operasional galeri, memberi pemasukan lain lewat yaitu lewat divisi advertising.
Sirkulasi dalam galeri dibuat secara terarah sehingga memungkinkan pengunjung
mengenal secara bertahap bagaimana, dan apa saja yang ada dalam galeri.

Creator(s)
  • (41401047) KO TEK SIEN
Contributor(s)
  • OLIH SOLIHAT KARSO → Advisor 1
  • Ronald H.I. Sitindjak → Advisor 2
  • HARTOTO INDRA → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 00050346/DIN/2006; Ko Tek Sien (41401047)
Subject(s)
  • ART-MUSEUMS-DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject