Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Klinik pelangsingan tubuh dan penanggulangan kegemukan dan obesitas di Surabaya

Klinik Pelangsingan adalah proyek swasta yang bergerak dibidang kecantikan. Fasilitas utama yang direncanakan meliputi fasilitas gizi, fasilitas olah raga (cardiovaskular), ruang seminar, perpustakaan, auditorium, ruang-ruang kelas penyuluhan, kamar-kamar inap (sistem apartemen) dan ruang makan.
Sesuai dengan tujuan daripada proyek ini, maka konsep perancangan yang diterapkan adalah "Slim And Energetic Building". Image bangunan yang ingin dibentuk adalah bentuk ramping dari desain bangunan yang mengajak orang untuk selalu aktif bergerak. Oleh karena itu bentukan lekuk dan lengkung mempresentasikan bentukan massa. Pendalaman yang digunakan adalah karakter ruang yaitu menciptakan suasana dan kualitas ruang yang dapat membuat pasien termotivasi untuk aktif bergerak.

Creator(s)
  • (22403125) FLORINE WIJAYA SOTYA
Contributor(s)
  • Altrerosje Asri → Advisor 1
  • V.P. Nugroho Susilo → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2007
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 06132545/ARS/2007; Florine Wijaya Sotya (22403125)
Subject(s)
  • HEALTH FACILITIES
  • BEAUTY SHOPS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject