Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelPerusahaan konglomerasi yang sedang dalam kondisi yang sulit, untuk dapat
mencapai stabilitas dan pemulihan perusahaan dapat melalui banyak cara, salah
satunya adalah melalui strategi retrenchment. Kunci kesuksesan dari strategi ini
adalah melakukan efisiensi dan efektivitas perusahaan melalui cost reduction dan
asset reduction, yang dapat meningkatkan kinerja keuangan suatu perusahaan.
Melalui penelitian terhadap PT. Bimantara Citra, Tbk. dari tahun 1996-2006 setelah
melakukan strategi retrenchment kinerja keuangan PT. Bimantara Citra, Tbk menjadi
lebih baik.