Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan interior lobby dan kantor rumah sakit di area unit bedah

Perancangan Interior Lobby dan Kantor Rumah Sakit di Area Unit Bedah
merupakan suatu perancangan yang mengacu pada peningkatan kinerja dari proses
kegiatan operasi yang pada umumnya membutuhkan waktu dan jarak tempuh
yang cukup panjang. Pada area lobby, dilengkapi dengan fasilitas-fasilitas yang
menampung kebutuhan dasar pengunjung seperti fasilitas duduk dan fasilitas
hiburan seperti televisi dan majalah. Sedangkan perancangan kantor unit bedah
dipengaruhi oleh bentuk dari ruang operasi. Tujuan utama dalam perancangan
interior lobby dan kantor rumah sakit area unit bedah ini adalah peningkatan
kinerja melalui pengurangan jarak tempuh, pengurangan hambatan dan mereduksi
ketegangan dengan desain yang minimalis namun tidak membosankan. Konsep
trust, fast, hygiene, and comfortable diharapkan mampu memberikan solusi bagi
permasalahan rumah sakit pada umumnya dan permasalahan area unit bedah pada
khususnya.

Creator(s)
  • (41401014) ADI WILLDANA
Contributor(s)
  • ISMAEL SETIAWAN → Advisor 1
  • Lintu Tulistyantoro → Advisor 2
  • Sriti Mayang Sari → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2005
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 00050268/DIN/2005; Adi Willdana (41401014)
Subject(s)
  • HOSPITALS-DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject