Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Fasilitas rehabilitasi pemulihan depresi bagi wanita

Fasilitas Rehabilitasi Pemulihan Depresi bagi Wanita di kota
Malang ini merupakan proyek yang mewadahi para wanita penderita depresi
dengan penanganan profesional dan memenuhi syarat dari segi kemampuan medis
baik psikoterapis, teknis dan administratif dalam suatu organisasi bagi orang-orang
yang menderita stres dan depresi (penyakit kejiwaan). Perencanaan fisik
proyek ini secara umum bertujuan untuk memberikan pelayanan bagi masyarakat
yang memiliki kejiwaan yang tertekan dalam rangka untuk memulihkan kembali
keadaan jiwa dan perasaan yang tertekan pada wanita. Dari kedaan jiwa yang labil
menjadi stabil, sehingga ia mempunyai kekuatan baru untuk kembali ke tengah-tengah
masyarakat dan menghadapi setiap masalah yang ada.
Pendekatan perancangan ini adalah pendekatan yang diambil dari perilaku
pengguna. Sehingga dengan dipilihnya pendekatan ini permasalahan dapat
terpecahkan. Pendekatan ini dikaitkan dengan fungsi Fasilitas Rehabilitasi depresi
ini sendiri, yang mempelajari prilaku pasien-pasien yang menderita gangguan
jiwa/depresi dalam usaha untuk memulihkannya ke kondisi normal.

Creator(s)
  • (22403086) FENNY NOVIRA HANDJAJA
Contributor(s)
  • V.P. Nugroho Susilo → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2008
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 02132585/ARS/2008; Fenny Novira Handjaja (22403086)
Subject(s)
  • WOMEN-MENTAL HEALTH SERVICES-DESIGNS AND PLANS
  • MENTAL HEALTH FACILITIES-DESIGNS AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject