Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan trailer film serial horor "Di Bawah Bayangan" untuk tayangan televisi

"Di Bawah Bayangan" adalah film serial horor, yang penulis rancang dari
ide awal sampai dengan proses syuting. Sebagai film serial baru, dibutuhkan
media untuk mempromosikan film ini agar lebih dikenal oleh masyarakat. Penulis
memilih media trailer. Alasan utama adalah karena media ini mudah dalam
memberikan informasi kepada penonton di seluruh Indonesia. Kedua adalah
karena penciptaan trailer oleh beberapa kalangan perfilman Indonesia dianggap
remeh. Padahal sebuah trailer menentukan juga kesuksesan sebuah film. Untuk
membuat rancangan ini, terlebih dahulu dilakukan penelitian untuk mengetahui
kondisi di pasar Indonesia (beberapa juga diambil dari luar negeri) sehingga akan
tercipta trailer yang benar-benar mewakili sebuah film.

Creator(s)
  • (42402004) ARMAND PRANOTO
Contributor(s)
  • ARIEF AGUNG SUWASONO → Advisor 1
  • ANDREAS BASTEDO → Advisor 2
  • Aristarchus Pranayana → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Audio Visual dan Animasi
Source
Audio Visual dan Animasi No. 00060741/DKV/2006; Armand Pranoto (42402004)
Subject(s)
  • VISUAL COMMUNICATION
  • COMMERCIAL ART
  • POSTERS
  • GRAPHIC ARTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject