Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Ngenest : ngetawain hidup ala Ernest Cet. 8

Author
  • Prakasa, Ernest
Additional Author(s)
-
Publisher
Jakarta: Rak Buku, 2015
Language
Indonesian
ISBN
9786021755983
Series
Subject(s)
  • COMEDY
  • COMEDY NONFICTION
Notes
. .
Abstract
Dibanding bokap, keluarga nyokap gue tuh lebih original Cinanya. Gaya ngomongnya masih totok banget. Bagi mereka, gak ada istilah "kami" atau "kalian". Adanya adalah "gua orang" dan "lu orang". Kesannya insecure banget ya? Gue juga tau kalo kita semua ini orang, bukan ubur-ubur.
(Diambil dari bab "Woy, Cina!")

Di banyak mall di Jakarta, ada petugas lift. Padahal siapa sih yang gak mampu mengoperasikan lift? Kalo mau ke lantai 3, kan tinggal cari tombol angka “3”. Simpel. Kecuali tulisan di tombolnya bukan "3", tapi lebih rumit. Misalnya "1⁄2 x √36".
Lagian gue belum pernah baca ada headline koran semacam ini:
"GAGAL MENEMUKAN LANTAI TIGA, SEORANG REMAJA TERJEBAK SELAMA DUA HARI DI DALAM LIFT MALL TAMAN NAGREK"
(Diambil dari bab "Jakarta Dikepung!")

***
"Wah, ga nyangka Mas Ernest Cokelat bisa nulis buku juga. Selamat ya Mas, salam buat Mbak Nirina!"
- Madun, 23th, mahasiswa gaul

"Lucu sih. Tapi menurut Mama masih lucuan buku temen kamu tuh si radit radit apalah itu."
- Jenny, 54th, ibu rumah tangga

"Ernest itu sosok inspiratif yang pantang menyerah. Terbukti, meskipun buku pertamanya gak laku dan jadi numpuk sampe menuh-menuhin rumah, dia tetep mau nyoba lagi."
- Meira, 30th, istri penyayang suami

"F0lbek aq y bg..."
- Novi, 16th, remaja hilang arah. ~back cover
Physical Dimension
Number of Page(s)
vi, 168 p.
Dimension
20 cm
Other Desc.
ill.
Summary / Review / Table of Content
No summary / review / table of content available!
Exemplar(s)
# Accession No. Call Number Location Status
1.02846/18F Pra NLibrary - 8th FloorAvailable

Similar Collection

by author or subject