Adobe dreamwaver CS6
- Author
- Additional Author(s)
-
-
- Publisher
- Yogyakarta: C.V Andi Offset, 2013
- Language
- Indonesian
- ISBN
- 9789792938388
- Series
- Shortcourse
- Subject(s)
-
- DREAMWEAVER (COMPUTER FILE)
- WEB SITES-DESIGN
- WEB SITES-AUTHORING PROGRAMS
- Notes
-
. .
- Abstract
- Adobe Dreamweaver CS6 merupakan salah satu aplikasi populer yang digunakan untuk mendesain sekaligus melakukan pemrograman web. Dreamweaver memberikan fasilitas untuk mengedit HTML secara visual. Aplikasi ini menyertakan banyak perangkat yang berkaitan dengan pengkodean dan fitur seperti HTML, CSS, hingga JavaScript. Selain itu, aplikasi ini juga memungkinkan pengeditan JavaScript, XML, dan dokumen teks lainnya secara langsung.
Buku SC: Adobe Dreamweaver CS6 ini membahas penggunaan Adobe Dreamweaver CS6 untuk membuat website yang tidak hanya bagus dalam desain, namun juga lengkap akan fungsionalitas. Melalui buku ini, Anda akan dipandu dalam memanfaatkan Adobe Dreamweaver CS6 untuk membuat website mulai dari pengenalan Adobe Dreamweaver CS6, membuat layout dan mengatur teks, membuat navigasi dengan berbagai teknik, hingga mempercantik halaman web dengan CSS.
Physical Dimension
- Number of Page(s)
- xii, 218 p.
- Dimension
- 23 cm.
- Other Desc.
- ill.
Summary / Review / Table of Content
Sesi I : Mengenal Adobe Dreamweaver CS6
Sesi II : Mengenal Website
Sesi III : Memformat Halaman Website
Sesi IV : Mengolah Teks
Sesi V : Menggunakan CSS Style
Sesi VI : Bekerja dengan Form
Sesi VII : Bekerja dengan Gambar
Sesi VIII : Membuat Link dan Navigasi
Exemplar(s)
# |
Accession No. |
Call Number |
Location |
Status |
1. | 00461/19 | 005.3 Ado | Library - 7th Floor | Available |