Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan interior fasilitas perawatan dan pemeliharaan hewan kesayangan di Surabaya

Fasilitas Perawatan dan Pemeliharaan Hewan Kesayangan di Surabaya ini
merupakan proyek milik wiraswasta. Fasilitas yang direncanakan meliputi praktek
dokter hewan bersama, petshop, grooming salon dan penitipan hewan. Konsep
perancangannya mengacu pada "Fun" yang diambil dari hasil interaksi antara
pemilik dan hewan kesayangannya yang membuat menyenangkan. Oleh karena
itu dalam perancangannya direncanakan ruang yang terdiri dari permainan bentuk
lingkaran, garis lurus atau lengkung dengan dominasi lingkaran. Bentuk tersebut
dikomposisikan sedemikian rupa sehingga memiliki satu kesatuan ruang yang
dinamis dan menyenangkan.

Creator(s)
  • (41499019) SHANTY SOELAIMAN
Contributor(s)
  • Stephanus P. Honggowidjaja → Advisor 1
  • MOCH. TAUFAN RIZQI → Advisor 2
  • ACHMAD FAIZIN → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2003
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 0080/DIN/2003; Shanty Soelaiman (41499019)
Subject(s)
  • INTERIOR DECORATION
  • VETERINARY HOSPITALS-DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject