Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Upaya peningkatan efisiensi produksi di PT. X

PT. X merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang suku cadang automotif, khususnya suku cadang filter bahan bakar, filter pelumas, dan filter udara. Perusahaan ini mempunyai kebutuhan akan peningkatan efisiensi produksi sehingga dapat meningkatkan produktifitasnya. Usaha yang dilakukan adalah dengan melakukan perbaikan pada beberapa area produksi, yaitu area assembly reguler, painting reguler, dan packaging reguler, sehingga dapat meningkatkan efisiensinya. Pada akhir penelitian, perbaikan yang dilakukan dapat mengurangi jumlah man power sebanyak satu orang pada masing-masing line produksi tersebut. Biaya operator mengalami penurunan. Penurunan biaya pada masing-masing line, yaitu line asembly, painting, dan packaging reguler, cost man turun sebesar Rp. 44.655,-.

Creator(s)
  • (25404091) YOHANES BENYAMIN
Contributor(s)
  • Iwan Halim Sahputra → Advisor 1
  • WARYO YULIONO → Advisor 2
  • Natalia Hartono → Examination Committee 1
  • PRIHATANTO → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2009
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No.01041334/IND/2009; Yohanes Benyamin (25404091)
Subject(s)
  • WORK MEASUREMENT
  • PRODUCTION MANAGEMENT
  • PRODUCTION PLANNING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject