Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Taman kebudayaan dan restoran Jawa Timur di Taman Dayu

Taman Kebudayaan dan Restoran Jawa Timur di Taman Dayu ini
merupakan sebuah proyek swasta yang menampung kegiatan rekreasi, pendidikan
serta pengenalan akan kekayaan kebudayaan Jawa Timur. Proyek ini memiliki
fasilitas-fasilitas seperti galeri, teater tertutup, teater terbuka, restoran dan
perpustakaan serta fasilitas-fasilitas penunjang seperti wisma seniman dan toko-toko
seni, dan sebagainya yang merupakan sebuah wadah yang potensial untuk
penambahan wawasan, pengetahuan dan devisa.
Konsep perancangan dari Taman Kebudayaan dan Restoran Jawa Timur
ini didasarkan atas konsep Arsitektur Rumah Jawa dimana terdapat pembagian
antara ruang pendopo, peringgitan dan dalem untuk membawa pengunjung
merasakan apa yang disebut pendopo, peringgitan dan dalem tersebut.

Creator(s)
  • (22498063) HERU BUDIONO
Contributor(s)
  • IR. SHELLY GUNAVATI WARDOYO, MT. → Advisor 1
  • Paulus Hendrianto Soehargo → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2002
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 1992/ARS/38/2002; Heru Budiono (22498063)
Subject(s)
  • RECREATION CENTERS-DESIGNS AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject