Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Janapada pemancing di Surabaya

Janapada Pemancing ini adalah sebuah wadah bagi pecinta olahraga
memancing yang mana semakin banyak peminatnya dewasa ini. Fasilitas yang
direncanakan pada proyek ini meliputi kolam pancing, rumah makan, cafe, ruang
serbaguna juga club pribadi bagi komunitas pemancing. Konsep dasar
perancangan proyek ini yakni untuk menggabungkan dua jenis kegiatan
pemancingan yakni pemancingan darat dan laut dalam sebuah wadah dengan
mengambil bentukan dari elemen dasar pemancingan tersebut. Oleh karena projek
ini merupakan sebuah klub, tentunya akan terdapat perbedaan mendasar dari segi
sirkulasi yang membedakan antara pengguna umum dan anggota klub.

Creator(s)
  • (22405135) RIADY LAYANDI
Contributor(s)
  • Lilianny Sigit Arifin → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2010
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 01132839/ARS/2010; Riady Layandi (22405135)
Subject(s)
  • FISHING CLUBS
  • RECREATION CENTER
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject