Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Meningkatkan efisiensi motor bakar dengan memperpanjang waktu penyalaan busi pada satu langkah kerja dan penggunaan dua pusat pengapian pada putaran tinggi

Salah satu cara untuk meningkatkan daya motor bakar adalah dengan mengurangi
kerugian-kerugian yang ada. Dalam hal ini dengan cara penyampuran proses
pembakaran yang terjadi, karena pada kenyataannya gas buang dari motor bakar
masih mengandung gas-gas akibat pembakaran yang tidak sempurna
Penggunaan perpanjangan waktu penyalaan busi memberikan perbaikan pembakaran
pada putaran rendah. Sedangkan untuk putaran tinggi, digunakan dua pusat
pengapian untuk mempersingkat pembakaran. Sehingga kerugian tekanan lawan
akibat sebagian bahan bakar telah terbakar saat langkah kompresi dapat dikurangi.

Creator(s)
  • (24490009) BAMBANG SANTOSO
Contributor(s)
  • Ninuk Jonoadi → Advisor 1
  • RAHARDJO TIRTOATMODJO → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1996
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 96.54.205/MESN/1996; Bambang Santoso (24490009)
Subject(s)
  • INTERNAL COMBUSTION ENGINES, SPARLE IGNITION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject