Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh liturgi terhadap kebutuhan perabot dan jarak sirkulasi GKI Temanggung

Desain interior bersentuhan dengan hampir semua kegiatan atau aktivitas
manusia di dunia. Desain interior memiliki peranan yang penting dalam
mendukung segala aktivitas pengguna di dalam ruang. Kebutuhan perabot yang
memadai akan mendukung aktivitas pengguna agar berjalan dengan baik.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh liturgi terhadap
kebutuhan perabot dan jarak sirkulasi pada GKI Temanggung.
Penelitian ini dilakukan melalui studi literatur, observasi lapangan
(analisa penataan perabot, analisa jarak sirkulasi) dan wawancara dengan pihak
pengelola gereja serta pendeta dan majelis GKI Temanggung. Teknik analisa yang
digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kebutuhan perabot pada GKI
Temanggung sudah sesuai, sedangkan untuk jarak sirkulasi belum sesuai karena
tidak sesuai dengan standart literatur.

Creator(s)
  • (41406038) NOVITA KUSUMA DEWI
Contributor(s)
  • HARTOTO INDRA → Advisor 1
  • Bena Khristiana Vania → Advisor 2
  • Sriti Mayang Sari → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2010
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 00010836/DIN/2010; Novita Kusuma Dewi (41406038)
Subject(s)
  • CHURCHES-DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject