Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan media interaktif tentang pembelajaran makna etis perayaan tahun baru imlek

Seiring dengan proses akulturasi dengan budaya lokal Indonesia, suka cita perayaan Tahun Baru Imlek juga dirasakan oleh etnis non Tionghoa. Namun pemahaman masyarakat mengenai makna etis perayaan Tahun Baru Imlek masih kurang. Sebagian besar orang merayakan Tahun Baru Imlek hanya karena eforia masyarakat saja. Tetapi tidak mengetahui makna dan alasan mendasar dari tata cara perayaan Tahun Baru Imlek yang sebenarnya. Maka, dirancanglah media interaktif pembelajaran makna etis Perayaan Tahun Baru Imlek untuk anak usia 8-12 tahun sebagai bagian budaya etnis Tionghoa di Indonesia. Perancangan media interaktif tentang pembelajaran makna etis Perayaan Tahun Baru Imlek disesuaikan untuk sasaran yang berusia8-12 tahun yang memiliki karakteristik mudah bosan, menyukai dan peka terhadap sesuatu hal yang baru. Perancangan media interaktif ini dibuat untuk memberikan pembelajaran dan mengembalikan makna sebenarnya dari sebuah tata cara perayaan Tahun Baru Imlek yang sudah menjadi bagian dari budaya Indonesia.

Creator(s)
  • (42407007) CHRYSANTIA APRITA SUTANTO
Contributor(s)
  • Andrian Dektisa Hagijanto → Advisor 1
  • Jacky Cahyadi → Advisor 2
  • Deddi Duto Hartanto → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2011
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Media Interaktif
Source
Media Interaktif No. 00021790/DKV/2011; Chrysantia Aprita Sutanto (42407007)
Subject(s)
  • VISUAL COMMUNICATION
  • CATALOGS
  • GRAPHIC ARTS
  • POSTERS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject