Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Bangunan parkir umum di Surabaya

Ringkasan Laporan perencanaan ini disusun dalam rangka memenuhi
persyaratan kurikuler ujian sarjana Arsitektur,semerter X, periode IX,
tahun kuliah 1983 -1984 pada Fakultas Teknis Arsitektur Universitas
Kristen Petra. Adapun judul yang
akan distudi merupakan salah satu sub point dari perhubungan transportasi
darat sistim angkutan kota kendaraan pribadi (mobil, sepeda motor),
yaitu :"BANGUNAN PARKIR UMUM DI SURABAYA" Dalam
laporan ini akan diuraikan mengenai
hal-hal yang berhubung n dengan bangunan parkir antara lain ; pendekatan
studi (pembahasan dasar ), syarat-syarat dari site yang telah ada
terhadap lingkungan sekitarnya, serta syarat-syarat fisik dari bangunan
parkir.Bangunan parkir yang didirikan untuk menampung kendaraan umum
sekitar
lingkungan ternyata hanya -dapat menampung mobil umum +karyawan
sebanyak 206 kendaraan, sepeda motor umum +karyawan 398 kendaraan karena
keterbatasan site dan Far,dari pada kebutuhan parkir disekitar site.
Disamping itu juga akan dibahas sepintas lalu tentang pertokoan nya yang
merupakan fasilitas pelengkap
dari bangunan parkir. Secara garis besar,fasilitas yang disediakan dapat
3jadi 3 bagian,yaitu
:-Fasilitas pengunjung.
Merupakan ruang-ruang untuk keperluan masyarakat umum un
tuk menggunakan fasilitas parkir dan pertokoan.
-Fasilitas pertokoan.
Merupakan faktor pendorong masyarakat umum untuk lebih
sering mempergunakan ruang parkir yang ada,disamping
itu sebagai pembantu meringankan biaya pembangunan bangun
an parkir.
-Fasilitas administrasi.
Merupakan ruang kerja dari pengelola bangunan
parkir.
Fasilitas servis.
Merupakan ruang pelayanan terhadap keseluruhan
bangunan parkir. Dari data-data yang diperoleh
baik melalui survey lapangan,wawan cara maupun literatur
maka dapat disusun program kebutuhan kemudian diolah
sehingga mendapatkan suatu pedoman untuk perancangan bangunan
parkir .

Creator(s)
  • (378068) DANNY S.MINTOROGO
Contributor(s)
  • Jimmy Nurdi Kusuma Priatman → Advisor 2
  • Markus Ignatio Aditjipto → Advisor 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1983
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. ...; Danny S. Mintorogo (378068)
Subject(s)
  • PARKING BUILDING
  • PARKING FACILITIES
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject