Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh fine content terhadap koefisien permeabilitas tanah pasir

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh dari penambahan partikel halus pada koefisien permeabilitas pasir. Pasir yang digunakan adalah pasir yang diambil dari Lumajang sedangkan untuk partikel halus diperoleh dari pasir Brantas. Pengujian laboratoriun yang dilakukan adalah sieve analysis (pengayakan), hydrometer, specific grafity (Gs), dan constant head .
Hasil studi pada penelitian ini menunjukan bahwa nilai koefisien permeabilitas pasir mengalami penurunan setelah adanya penambahan jumlah partikel halus. Koefisien permeabilitas pasir dapat ditentukan berdasarkan perumusan Hazen dengan menjadikan faktor dari 40 - 160 menjadi 3 - 6.

Creator(s)
  • (21404099) EDWARD JAYAPRANATA
Contributor(s)
  • Gogot Setyo Budi → Advisor 1
  • Daniel Tjandra → Advisor 2
  • Johanes Indrojono Suwono → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2011
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 12011788/SIP/2011; Edward Jayapranata (21404099)
Subject(s)
  • SOIL MECHANICS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject