Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Taman Wisata dan budaya "Senaputra " Malang

Laporan perencanaan ini adalah bagian dari tugas Perencanaan
Proyek Akhir Periode XVII Januari - Juli 1988 yang me
rupakan mata kuliah Merancang Arsitektur semester X Fakultas
Teknik Jurusan Arsitektur Universitas Kristen Petra Surabaya.
Laporan ini berisi tentang perencanaan pengembangan Taman
Wisata dan Budaya "Senaputra" Malang, untuk merealisasi
salah satu tujuan kota Malang yaitu sebagai Kota Pariwisata
dalam skala regional serta dalam rangka menyediakan fasilitas
rekreasi yang memadai bagi masyarakat.
Laporan ini dimulai dengan pengenalan masalah, kemudian
dilakukan pendekatan masalah untuk mendapatkan suatu pemecah.
an masalah. Dari sini ditentukan dasar perencanaan yang meli
puti lingkup perencanaan, program dasar dan program kebutuhan
yang bertitik tolak dari keadaan sekarang dan kemungkinan
keraungkinan untuk mengembangkannya. Kemudian dilanjutkan dengan
perencanaan tapak dan fisik bangunan yang akan disajikan
dalam gambar prarencana.
Akhir kata, mengingat. segala kekurangan serta keterbatasan
kami,baik dalam hal waktu maupun kemampuan, maka hasil
yang kami capai ini tentunya masih jauh dari sempurna. Namun
kami tetap berharap agar karya ini dapat bermanfaat.

Creator(s)
  • (383054) SUWANDANI DARMAWAN
Contributor(s)
  • Irwan Santoso → Advisor 1
  • Markus Ignatio Aditjipto → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1988
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 404/Ars.27/88; Suwandani Darmawan (383054)
Subject(s)
  • GARDENS
  • TOURISM
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject