Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Blok-M terminal plaza di Jakarta

Laporan Perencanaan ini disusun dalam rangka memenuhi
persyaratan kurikuler ujian sarjana arsitektur, semester IX
periode XXI tahun kuliah 1989 pada Fakultas Teknik Jurusan
Arsitektur Universitas Kristen Petra di Surabaya.
Adapun judul proyek yang diambil ialah :
BLOK - M TERMINAL PLAZA DI JAKARTA
Penyusunan Laporan Perencanaan ini merupakan penjelasan
secara garis besar / singkat mengenai Rencana Penataan
Kawasan Terminal Blok-M. Terminal Blok-M, yang merupakan
salah satu bagian dari kawasan Blok-M, perlu ditingkatkan
fungsinya dalam hal pelayanan angkutan umum untuk mengatasi
kemacetan lalu-lintas dan masalah lainnya di Blok-M sebagai
paket penyelesaian masalah lingkungan secara menyeluruh dan
terpadu.
Untuk mewujudkan Rencana Penataan Kawasan Terminal Bis
Blok-M tersebut, Pemda DKI Jakarta membuka kesempatan
bekerja sama dengan pihak swasta yang secara juridis
dimungkinkan dengan adanya Permendagri No. 3 Tahun 1987.
Adapun fasi1itas-fasi1itas yang ada pada proyek "Blok-M
Terminal Plaza" Kebayoran Baru Jakarta Selatan ini, secara
garis besar dapat dikelompokkan sebagai berikut :
- Kelompok Terminal
- Kelompok Pertokoan
- Kelompok Parkir
- Kelompok Kaki Lima
- Kelompok Penunjang Umum

Creator(s)
  • (384086) HARIJONO HANDOKO
Contributor(s)
  • Bisatya Widadya Maer → Advisor 1
  • Markus Ignatio Aditjipto → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1989
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 540/ARS.28/89; Harijono Handoko (384086)
Subject(s)
  • COMMERCIAL BUILDINGS
  • SHOPPING CENTERS
  • RETAIL TRADE
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject