Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengelolaan dan pengembangan usaha perikanan pada PT Dwi Candra Mina Citra di Sidoarjo

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pengembangan usaha perikanan dan menyusun rencana pengembangan usaha di PT Dwi Candra Mina Citra. Penelitian dan pembahasan yang dilakukan dengan analisis lingkungan internal dan eksternal, analisis Strength, Weakness, Opportunity dan Threats (SWOT). Hasil penelitian adalah perusahaan sudah menjalin hubungan yang sangat baik dengan para pekerjanya, kemudian mempunyai hubungan yang baik dengan pemasok dan pembeli. Hal ini ditunjukan dengan tidak adanya keluhan dari pekerja dan peningkatan permintaan produk.
Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penggunaan strategi Best-Value sangat baik demi menunjang perluasan cakupan bisnis (economic of scope).

Creator(s)
  • (31408152) ERIC IRAWAN RUSLAN
Contributor(s)
  • Maria Praptiningsih, S.E., M.Sc.FE. → Advisor 1
  • Zeplin Jiwa Husada Tarigan → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2013
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 31010628/MAN/2013; Eric Irawan Ruslan (31408152)
Subject(s)
  • CORPORATION-MANAGEMENT
  • FAMILY CORPORATIONS--MANAGEMENT
  • FAMILY-OWNED BUSINESS ENTERPRISES
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject