Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa relative strength index untuk menentukan sinyal membeli dan menjual saham industri rokok di Bursa Efek Jakarta (Juni 1999 - Juni 2002)

Relative Strength Index (RSI) adalah salah satu jenis indikator oscillator yang
sangat populer di kalangan traders. RSI yang paling banyak digunakan adalah RSI
30/70 dengan periode 14 hari. RSI digunakan untuk menentukan sinyal membeli dan
menjual. Penelitian dilakukan untuk menguji keakuratan sinyal beli dan jual yang
dihasilkan oleh RSI terhadap saham industri rokok yang listed di Bursa Efek Jakarta.

Creator(s)
  • (31499052) LILIANA
  • (31499081) NJOO HAY LEN
Contributor(s)
  • Sautma Ronni Basana → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2002
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 03011632/MAN/2003; Liliana (31499052), Njoo Hay Len (31499081)
Subject(s)
  • INVESTMENT
  • GOING PUBLIC (SECURITIES)
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject