Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh struktur modal terhadap profitabilitas perusahaan yang bergerak pada bidang konstruksi dan properti di Indonesia

Struktur modal telah sering diperdebatkan keberadaan dan sifat pengaruhnya terhadap profitabilitas. Teori static order menyebutkan terdapat pengaruh positif, sedangkan teori pecking order menyebutkan sebaliknya. Penelitian ini dilakukan terhadap 29 perusahaan properti dan konstruksi di Indonesia periode tahun 2009 hingga 2013. Metode analisis menggunakan structural equation modeling (SEM). Ditemukan pengaruh positif dari hutang jangka pendek terhadap profitabilitas. Dengan demikian, perusahaan properti dan konstruksi dapat meningkatkan profitabilitas melalui peningkatan trust dari pemberi hutang jangka pendek seperti pembeli properti, sub-kontraktor, dan supplier material.

Creator(s)
  • (03513030) LISKE WIDJOJO
Contributor(s)
  • Hatane Semuel → Advisor 1
  • Sautma Ronni Basana → Advisor 2
  • Thomas Stefanus Kaihatu → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2014
Language
Indonesian
Category
s2 – Graduate Thesis
Sub Category
Tesis/Theses
Source
Tesis No. 03020053/MM/2014; Liske Widjojo (03513030)
Subject(s)
  • CORPORATIONS--FINANCE
  • CONTRUCTION INDUSTRIES- MANAGEMENT
  • CORPORATE PROFIT
  • INDUSTRIAL PROPERTY
  • CAPITAL INVESTMENTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject