Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Fasilitas agrowisata buah di Wonosalam, Jombang

“Fasilitas Agrowisata Buah Durian di Wonosalam, Jombang” ini merupakan proyek fasilitas rekreasi bagi para penggemar buah durian, pengunjung dapat menikmati buah durian langsung di dalam kebun. Terletak di lereng Gunung Anjsasmoro, Kabupaten Jombang, sekitar 1,5 jam perjalanan dari kota Surabaya. Terdapat gazebo- gazebo yang dapat digunakan oleh keluarga yang ingin menikmati suasana kebun durian maupun alam pegunungan Anjasmoro yang masih alami. Jauh dari penatnya hiruk pikuk perkotaan.
Terdapat pelbagai fasilitas seperti Durian House yang menyajikan camilan hasil olahan buah durian maupun biji durian (baca: keripik durian, jus durian, ketan durian, dll.).
Selain itu terdapat juga Resto, Galery, Perpustakaan, Cottage, dan Ruang serbaguna.
Proyek ini bertujuan untuk memfasilitasi para pengunjung yang ingin merasakan suasana tinggal di dalam Kebun Durian.

Creator(s)
  • (22409024) GUNAWAN
Contributor(s)
  • Bisatya Widadya Maer → Advisor 1
  • Benny Poerbantanoe → Advisor 2
  • Anik Juniwati → Advisor 3
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2014
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 01023216/ARS/2014; Gunawan (22409024)
Subject(s)
  • AGROTOURISM-DESIGNS AND PLANS
  • RECREATION AREAS--DESIGNS AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject