Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Fasilitas penjualan kerajinan batik Jawa Timur dan rekreasi di Batu

“Fasilitas Penjualan Kerajinan Batik Jawa Timur Dan Rekreasi Di Batu” ini merupakan sebuah fasilitas yang menyediakan tempat untuk menjual berbagai macam motif batik khas Jawa Timur, di mana di dalamnya juga terdapat berbagai macam fasilitas penunjang seperti restoran, tempat pelatihan dan cottage. Fasilitas yang terletak di Kota Batu ini juga bertujuan untuk memperkenalkan dan memberikan informasi mengenai batik Jawa Timur. Oleh karena itu proyek yang terletak di Jalan Sultan Agung Kota Batu yang cukup strategis untuk dikunjungi para wisatawan ini dengan menggunakan pendekatan arsitektur fungsi agar dapat menarik pengunjung. Pendalaman karakter ruang dipilih untuk memaksimalkan suasana tiap ruang dalam bangunan maupun luar bangunan dengan pemilihan material dan warna.

Creator(s)
  • (22410031) EKA CAHYANA PUTRA
Contributor(s)
  • Samuel Hartono → Advisor 1
  • V.P. Nugroho Susilo → Advisor 2
  • Handinoto → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2015
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 06023326/ARS/2014; Eka Cahyana Putra (22410031)
Subject(s)
  • RECREATION AREAS--DESIGNS AND PLANS
  • COMMERCIAL BUILDINGS
  • TRADITIONAL ARCHITECTURE
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject