Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Strategi kampanye “Breast Cancer Awareness Month” yang dilakukan oleh Reach To Recovery Surabaya (RRS)

Salah satu komunitas di Indonesia yang berpusat di Surabaya adalah Reach To Recovery Surabaya (RRS). Pada bulan Oktober 2012 RRS mengadakan kampanye “Breast Cancer Awareness Month”. Tujuan dari kampanye tersebut diadakan adalah untuk meningkatkan awareness masyarakat Surabaya terutama remaja putri untuk melakukan deteksi dini atau yang biasa disebut sebagai SADARI (Periksa Payudara Sendiri). Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif bertujuan untuk mengetahui bagaimana strategi yang dilakukan oleh “Reach To Recovery Surabaya” (RRS) dengan menggunakan studi kasus kampanye “Breast Cancer Awareness Month”. Melalui penelitian ini dapat diketahui bagaimana kampanye digunakan oleh sebuah komunitas untuk mencapai tujuan organisasinya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dan observasi.

Creator(s)
  • (51409052) ALODIA LIBERTINE CHANDRA
Contributor(s)
  • Drs. WOLLY BAKTIONO, M.Si. → Advisor 1
  • Titi Nur Vidyarini, S.Sos., M.Comms. → Advisor 2
  • Felicia Goenawan → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2013
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 10010954/KOM/2014; Alodia Libertine Chandra (51409052)
Subject(s)
  • PUBLIC RELATIONS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject