Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa transformasi nilai dalam proses suksesi di PT Prima Jaya Surabaya

PT Prima Jaya merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pengangkutan tanah dan penyewaan alat-alat berat di Surabaya.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui proses transformasi nilai dalam proses suksesi pada perusahaan keluarga di PT Prima Jaya.
Penelitian ini menggunakan analisis kualitatif dekriptif dengan meggunakan metode wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perusahaan keluarga ini sudah memiliki calon suksesor dan persiapan suksesi yang baik yang di mana seluruh anggota keluarga berpartisipasi dalam hal memilih calon suksesor. Sedangkan dalam pemilihan suksesor terlebih dahulu pemilik perusahaan melakukan proses transformasi nilai keagamaan, nilai kebudayaan, dan nilai etika bisnis untuk membentuk karakter suksesor. Hal ini dilakukan oleh pemilik untuk mempersiapkan calon suksesor sebagai seorang pemimpin yang siap dalam memimpin perusahaan di masa yang akan datang.

Creator(s)
  • (31408214) PRIATNA RIADI LESAL
Contributor(s)
  • AGUSTINUS SIMANJUNTAK → Advisor and Examination Committee
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2015
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 31010966/MAN/2015; Priatna Riadi Lesal (31408214)
Subject(s)
  • FAMILY-OWNED BUSINESS ENTERPRISES-SUCCESSION
  • FAMILY-OWNED BUSINESS ENTERPRISES
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject