Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan karya pameran fotografi fashion dengan konsep indigenous people Suku Mentawai

Terasingkan namun menginspirasi. Indigenous people atau penduduk asli Suku
Mentawai termasuk dalam kelompok suku yang terasingkan dan bisa dikatakan
jauh dari perkembangan gaya modern. Bahkan kebudayaannya pun menunjukkan
warna dan gaya tradisional yang masih belum berkembang. Namun sayangnya,
pengaruh dari negara luar mendominasi kebudayaan Mentawai yang inspiratif.
Perancangan ini berusaha untuk memperlihatkan keindahan dari penduduk
terasing yang tidak dipandang oleh masyarakat modern. Mempertahankan dan
mengembangkan budaya Suku Mentawai melalui karya fotografi fashion,
merupakan aset dan suatu jalan untuk menunjukkan betapa kayanya Indonesia
akan budaya.

Creator(s)
  • (42411164) AILEEN GABRIELE GUNAWAN
Contributor(s)
  • Bing Bedjo Tanudjaja → Advisor and Examination Committee
  • Daniel Kurniawan, S.Sn., M.Med.Com → Advisor 2
  • Heru Dwi Waluyanto → Examination Committee 2
  • Asthararianty S.Sn → Examination Committee 3
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2015
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Fotografi
Source
Fotografi No. 00022744/DKV/2015; Aileen Gabriele (42411164)
Subject(s)
  • COMMERCIAL ART
  • VISUAL COMMUNICATION
  • PHOTOGRAPHY-EXHIBITIONS
  • GRAPHIC ARTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject