Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Proses kampanye breast cancer awareness yang dilakukan oleh reach to recovery Surabaya melalui facebook reach to recovery Surabaya dan twitter @breast_friend

Peningkatan angka penderita kanker payudara membuat Reach to Recovery Surabaya (RRS), sebuah kelompok yang memiliki perhatian pada dampak kanker payudara melakukan kampanye Breast Cancer Awareness, sebuah kampanye komunikasi kesehatan melalui Facebook Reach to Recovery Surabaya dan Twitter @breast_friend oleh Reach to Recovery Surabaya (RRS). Penelitian ini dilakukan untuk melihat proses kampanye tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif yang menggunakan metode wawancara tidak terstruktur dan observasi non-partisipatori. Hasil dari penelitian ini ialah penggambaran proses dalam kampanye Breast Cancer Awareness melalui sosial media, serta adanya penggunaan model komunikasi Public Relations, yaitu model public information dan two-way symmetric; serta penggunaan konsep tujuh C dalam komunikasi Public Relations.

Creator(s)
  • (51410020) ARI SETIAWAN
Contributor(s)
  • Marsefio S. Luhukay → Advisor 1
  • Titi Nur Vidyarini, S.Sos., M.Comms. → Advisor 2
  • Inri Inggrit → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2015
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 10011080/KOM/2015; Ari Setiawan (51410020)
Subject(s)
  • SOCIAL MEDIA
  • PUBLIC RELATIONS
  • CAMPAIGN MANAGEMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject