Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Respon masyarakat Gunung Anyar Tambak mengenai program corporate social responsibility (CSR) bank sampah "bintang mangrove" PT PLN (PERSERO) distribusi Jawa Timur

Skripsi ini meneliti Respon Masyarakat Gunung Anyar Tambak
Mengenai Program CSR Bank Sampah “Bintang Mangrove”. Penelitian ini
merupakan penelitian kuantitatif deskriptif dengan cara membagikan kuesioner
kepada 126 anggota Bank Sampah. Pengambilan sampel penelitian menggunakan
teknik probability sampling dengan sampling acak sederhana. Indikator CSR yang
diteliti adalah 5 Pilar aktivitas CSR. Hasil akhir dari penelitian ini secara
keseluruhan membuktikan bahwa Respon kognitif, afektik dan konatif dari
Masyarakat Gunung Anyar Tambak Mengenai Program Bank Sampah Bintang
Mangrove Sebagai Program CSR (Corporate Social Responsibility) PT PLN
(Persero) Distribusi Jawa Timur adalah positif.

Creator(s)
  • (51410003) FENNY SETIADI
Contributor(s)
  • Marsefio S. Luhukay → Advisor 1
  • Titi Nur Vidyarini, S.Sos., M.Comms. → Advisor 2
  • Inri Inggrit → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2015
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 10011079/KOM/2015; Fenny Setiadi (51410003)
Subject(s)
  • ATTITUDE (PSYCHOLOGY)
  • PUBLIC RELATIONS
  • CSR (CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY)
  • COMMUNICATIONS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject