Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa pengaruh masa kerja dan karakteristik pekerjaan terhadap tingkat stress pada pegawai administrasi tetap di Universitas Kristen Petra Surabaya

Penelitian ini menguji pengaruh masa kerja dan karakteristik pekerjaan
terhadap tingkat stress pada pegawai administrasi tetap di Universitas Kristen
Petra Surabaya. Hasil penelitian, menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan
karakteristik pekerjaan antara pegawai administrasi tetap di Universitas Kristen
Petra, kecuali faktor otonomi. Pada tingkat stress tidak terdapat perbedaan antara
pegawai administrasi tetap di Universitas Kristen Petra. Namun, hasil perhitungan
mean menunjukkan tata usaha jurusan Teknik Sipil memiliki tingkat stress yang
paling tinggi dan yang paling rendah adalah DKV. Sedangkan masa kerja dan
karakteristik pekerjaan tidak mempengaruhi tingkat stress pada pegawai
administrasi di Universitas Kristen Petra. Hal ini dimungkinkan karena tingkat
stress dapat juga ditimbulkan oleh faktor-faktor lainnya, seperti faktor lingkungan
dan faktor individu.

Creator(s)
  • (31498049) NOVI NATALIA THEODORUS
Contributor(s)
  • Syanne Helly → Advisor 1
  • Sundring Pantja Djati → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2004
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 02011745/MAN/2004; Novi Natalia Theodorus (31498049)
Subject(s)
  • PERSONNEL MANAGEMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject