Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Alat bantu visualisasi perilaku elemen struktur

Suatu elemen struktur akan mengalami deformasi akibat adanya
pembebanan. Deformasi itu dapat berupa lentur, tarik, tekan, torsi atau geser. Pada
konstruksi sebenarnya, deformasi tidak dapat terlihat dengan jelas karena terlalu
kecil. Kenyataan ini menyebabkan kesulitan untuk memahami perilaku elemen
struktur. Alat bantu visual ini dibuat dengan tujuan untuk memberikan gambaran
yang lebih jelas mengenai deformasi. Dengan membuat deformasi menggunakan
skala yang jauh lebih besar dari kenyataanya, diharapkan pengguna alat bantu
visual ini dapat lebih memahami perilaku elemen struktur yang mengalami
deformasi akibat pembebanan.

Creator(s)
  • (21496097) IRWAN HARDIANTO
  • (21497227) R.ANDRIAN GATOT YUDHO P.
Contributor(s)
  • Soehendro Ratnawidjaja → Advisor 1
  • Sukanto Tedjokusuma → Advisor 2
  • Pamuda Pudjisuryadi → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2004
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Sripsi No. 1307/SIP/2004; Irwan Hardianto (21496097), R. Andrian Gatot (21497227)
Subject(s)
  • STRUCTURAL ANALYSIS-COMPUTER PROGRAMS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject