Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan perabot multifungsi untuk ruang huni terbatas

Tingginya kebutuhan masyarakat akan hunian menyebabkan keterbatasan lahan di kota-kota besar, oleh karena itu pembangunan hunian-hunian vertical terus bertambah. Masalahnya adalah luasan hunian pada hunian vertikal sangat terbatas mengingat penyediaannya yang begitu banyak. Perancangan ini diharap dapat memenuhi kebutuhan pengguna yang tinggal pada hunian dengan luasan sempit/terbatas seperti: apartment, indekos, rumah susun, dan ruang huni lainnya untuk melakukan beberapa aktivitas yang terkait dengan fungsi perabot yang akan dirancang. Dimulai dari observasi kebutuhan pengunjung, lalu mengumpulkan data dan literatur terkait dengan masalah yang telah diobservasi, kemudian penggalian ide dan studi tipologi dari produk sejenis untuk menemukan konsep yang menjadi batasan rancangan, hingga pembuatan model dengan skala 1 : 1, sehingga kemudian model tersebut dapat diuji coba untuk dioptimalkan kembali setelahnya. Hingga fungsi perabot multifungsi yang terkait mencakup fungsi fasilitas berbaring, fasilitas bekerja, dan wadah penyimpanan, yang berorientasi pada kemudahan penggunaan, penyimpanan, dan pemindahan.

Creator(s)
  • (41412054) BURHAN LEONARDI POETRA
Contributor(s)
  • Yusita Kusumarini → Advisor 1
  • Filipus Priyo Suprobo, S.T., M.T. → Advisor 2
  • Sriti Mayang Sari → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2016
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 00021450/DIN/2016; Burhan Leonardi Poetra (41412054)
Subject(s)
  • FURNITURE DESIGN
  • HOUSE DECORATION
  • INTERIOR DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject